90 Kata-Kata Bijak Ali bin Abi Thalib
Quote Islami Quote Motivasi Quote Perjuangan
2. "Tanda-tanda orang nan celaka antara lain: bergairah dalam mengerjakan perbuatan-perbuatan haram dan menjauhi nasihat." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
3. "Manusia adalah musuh bagi apa yang tidak dia ketahui." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
4. "Jangan sekali-kali merasa malu memberi walaupun sedikit, sebab tidak memberi sama sekali lebih sedikit nilainya." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
5. "Teman sejati adalah dia yang selalu memberi nasehat ketika melihat kesalahanmu dan dia yang mau membelamu di saat kamu tidak ada." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
6. "Berikanlah banyak, meskipun menerima sedikit." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
7. "Hiburlah hatimu, siramilah ia dengan percikan hikmah. Seperti halnya fisik, hati juga merasakan letih." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
8. "Lidah orang yang berakal berada di belakang hatinya, sedangkan hati orang bodoh berada di belakang lidahnya." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
9. "Kehidupan itu cuma dua hari. Satu hari untukmu dan satu hari melawanmu. Maka pada saat ia untukmu, jangan bangga dan gegabah; dan pada saat ia melawanmu bersabarlah. Karena keduanya adalah ujian bagimu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
10. "Sifat pemarah adalah musuh utama akal." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
11. "Harta itu berkurang apabila dibelanjakan, tapi ilmu bertambah bila dibelanjakan." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
12. "Tetaplah berhubungan dengan orang-orang yang telah melupakanmu, dan ampuni yang bersalah padamu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
13. "Orang yang terlalu memikirkan akibat dari sesuatu keputusan atau tindakan, sampai kapan pun dia tidak akan menjadi orang berani." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
14. "Berbahagialah orang yang dapat menjadi tuan bagi dirinya, menjadi pemandu untuk nafsunya, dan menjadi kapten untuk bahtera hidupnya." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
15. "Memaafkan adalah kemenangan terbaik." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
16. "Janganlah kalian menikahi wanita karena kecantikannya, karena mungkin saja kecantikannya akan membinasakannya. Dan jangan pula kalian menikahi wanita karena hartanya, karena mungkin saja hartanya akan menjadikannya bersikap sewenang-wenang. Akan tetapi, nikahilah wanita itu karena agamanya." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
17. "Orang yang terbaik di antara kalian ialah orang yang berakhlak paling mulia." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
18. "Jangan menjelaskan tentang dirimu kepada siapapun, karena yang menyukaimu tidak butuh itu, dan yang membencimu tidak percaya itu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
19. "Angin tidak berhembus untuk menggoyangkan pepohonan, melainkan menguji kekuatan akarnya." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
20. "A true friend is one who see a fault, gives you advice and who defends you in your absence." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
(Teman yang sesungguhnya adalah mereka yang melihat kesalahan kita, memberi kita nasihat, dan yang menguatkan kita ketika kita rapuh.)
21. "Bila kau cemas dan gelisah akan sesuatu, masuklah ke dalamnya sebab ketakutan menghadapinya lebih mengganggu daripada sesuatu yang kau takuti sendiri." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
22. "Aku sudah pernah merasakan segala kepahitan dalam kehidupan, dan yang paling pahit adalah berharap pada manusia." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
23. "Barangsiapa menempatkan dirinya di tempat-tempat yang mencurigakan janganlah ia menyalahkan orang lain yang berburuk sangka kepadanya." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
24. "Ikatlah ilmu dengan menulis." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
25. "Dua jenis manusia yang tak akan merasa kenyang selama-lamanya, yaitu pencari ilmu dan pencari harta." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
26. "Kenali kebenaran, maka kamu akan tahu orang-orang yang benar. Benar Tidak diukur oleh orang-orangnya, tetapi manusia diukur oleh kebenaran." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
27. "Sabar sesaat ketika sedang marah akan menyelamatkanmu dari ribuan penyesalan." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
28. "Yakinlah, ada sesuatu yang menantimu setelah banyak kesabaran (yang kau jalani), yang akan membuatmu terpana hingga kau lupa betapa pedihnya rasa sakit." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
29. "Keberanian seseorang sesuai dengan kadar penolakannya terhadap perbuatan jahat." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
30. "Ilmu akan menghidupkan jiwa." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
31. "Kemarahan dimulai dengan kegilaan dan berakhir dengan penyesalan." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
32. "Jangan sekali-kali menyebabkan keluargamu paling menderita karenamu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
33. "Jangan paksa anakmu untuk menjadi seperti dirimu karena mereka tidak terlahir di zamanmu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
34. "Bagianmu yang sesungguhnya dari dunia ini adalah yang memberimu kehormatan diri." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
35. "Berpikirlah positif, tidak peduli seberapa keras kehidupanmu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
36. "Ucapan sahabat yang jujur lebih besar harganya daripada harta benda yang diwarisi nenek moyang." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
37. "Sisihkan gelombang-gelombang kerisauan dengan kekuatan kesabaran dan keyakinan." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
38. "Hati manusia adalah seperti binatang buas, barangsiapa hendak menjinakkannya, akan diterkamnya." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
39. "Kezaliman akan terus ada, bukan karena banyaknya orang-orang jahat, tapi karena diamnya orang-orang baik." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
40. "Setiap nafas seseorang adalah sebuah langkah menuju ajalnya." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
41. "Ketika terbukti salah, orang bijak akan memperbaiki dirinya sendiri dan orang yang bodoh akan terus berdebat." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
42. "Apabila sesuatu yang kau senangi tidak terjadi maka senangilah apa yang terjadi." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
43. "Telanlah amarahmu sebab kau tidak pernah menemukan minuman yang dapat meninggalkan rasa lebih manis dan lebih lezat daripada itu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
44. "Jangan berhenti berdoa untuk yang terbaik bagi orang yang kau cintai." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
45. "Menjaga air muka adalah hiasan bagi orang miskin, sebagaimana syukur adalah hiasan bagi orang kaya." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
46. "Nilai seseorang sesuai dengan kadar tekadnya." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
47. "Kesabaran itu ada dua macam: sabar atas sesuatu yang tidak kau inginkan dan sabar menahan diri dari sesuatu yang kau inginkan." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
48. "Jangan biarkan kesulitan membuatmu gelisah. Karena bagaimanapun juga hanya di malam yang paling gelap bintang-bintang tampak bersinar lebih terang." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
49. "Hiduplah dengan rendah hati, tidak peduli seberapa kekayaanmu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
50. "Jangan melibatkan hatimu dalam kesedihan atas masa lalu atau kamu tidak akan siap untuk apa yang akan datang." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
51. "Orang yang tidak menguasai matanya, hatinya tidak ada harganya." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
52. "Bila sikap lemah lembut hanya mengakibatkan timbulnya kekerasan maka kekerasan adalah suatu bentuk kelembutan hati." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
53. "Tidak ada gunanya seorang penolong yang selalu menghina atau teman yang selalu berburuk sangka." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
54. "Takutlah kamu akan perbuatan dosa di saat sendirian, di saat inilah saksimu adalah juga hakimmu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
55. "Orang yang paling mampu memaafkan ialah orang yang paling berkuasa untuk menghukum." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
56. "Kesempatan datang bagai awan berlalu, pergunakanlah ketika ia nampak di hadapanmu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
57. "Kesucian hati nurani seseorang sesuai dengan kadar kepekaannya terhadap kehormatan dirinya." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
58. "Kemarahan adalah musuhmu. Taklukkan dia, dan jangan biarkan amarah itu mengalahkanmu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
59. "Manusia yang paling lemah adalah orang yang tidak mampu mencari teman. Namun yang lebih lemah dari itu adalah orang yang mendapatkan banyak teman tetapi menyia-nyiakannya." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
60. "Ketulusan seseorang sesuai dengan kadar kemanusiaannya." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
61. "Cintailah kekasihmu sekadarnya saja, siapa tahu nanti akan jadi musuhmu. Dan bencilah musuhmu sekadarnya saja, siapa tahu nanti akan jadi kekasihmu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
62. "Sebagian obat justru menjadi penyebab datangnya penyakit, sebagaimana sesuatu yang menyakitkan adakalanya menjadi obat penyembuh." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
63. "seseorang sesuai dengan kadar penolakannya terhadap perbuatan jahat." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
64. "Pekerjaan tangan yang paling sederhana sekalipun demi mempertahankan harga diri seseorang, jauh lebih utama daripada kekayaan yang disertai penyelewengan." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
65. "Sungguh wanita mampu menyembunyikan cinta selama 40 tahun, namun tak sanggup menyembunyikan cemburu meski hanya sesaat." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
66. "Memuji seseorang lebih daripada yang ia berhak menerimanya sama saja menjilatnya. Tetapi melalaikan pujian bagi orang yang berhak menerimanya menunjukkan kebodohan dan kedengkian." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
67. "Jangan membenci apa yang tidak kamu ketahui, karena sebagian besar pengetahuan terdiri dari apa yang tidak kamu ketahui." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
68. "Tubuh dibersihkan dengan air. Jiwa dibersihkan dengan air mata. Akal dibersihkan dengan pengetahuan. Dan jiwa dibersihkan dengan cinta." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
69. "Sembunyikanlah kebaikan yang kamu lakukan, dan biarkan kebaikan yang telah kamu lakukan itu hanya diketahui olehmu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
70. "Jangan membenci siapapun, tidak peduli berapa banyak mereka bersalah padamu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
71. "Orang yang berdoa tanpa beramal sama halnya seperti pemanah tanpa busur." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
72. "Perempuan itu sama seperti bunga. Mereka harus diperlakukan dengan lembut, baik, dan penuh kasih sayang." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
73. "Wealth decreases when we spent, but knowledge will increase when spent." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
(Harta itu berkurang apabila dibelanjakan, tapi ilmu bertambah bila dibelanjakan.)
74. "Orang yang suka berkata jujur akan mendapatkan 3 keuntungan, yaitu kepercayaan, cinta dan rasa hormat." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
75. "Adakalanya yang sedikit lebih berkah daripada yang banyak." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
76. "Tidak sepatutnya seseorang merasa aman tentang dua hal, Kesehatan dan Kekayaan." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
77. "Ilmu itu lebih baik daripada harta. Ilmu menjaga engkau dan engkau menjaga harta. Ilmu itu penghukum dan harta terhukum. Harta itu kurang apabila dibelanjakan, tapi ilmu bertambah bila debelanjakan." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
78. "Wanita itu sama seperti bunga. Mereka harus diperlakukan dengan lembut, baik, dan penuh kasih sayang." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
79. "Apabila akal tidak sempurna maka kurangilah berbicara." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
80. "Ilmu tanpa akal ibarat seperti memiliki sepatu tanpa kaki, dan akal tanpa ilmu ibarat seperti memiliki kaki tanpa sepatu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
81. "Barangsiapa menyalakan api fitnah, maka dia sendiri yang akan menjadi bahan bakarnya." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
82. "Ketahuilah bahwa sabar, jika dipandang dalam permasalahan seseorang adalah ibarat kepala dari suatu tubuh. Jika kepalanya hilang maka keseluruhan tubuh itu akan membusuk. Sama halnya, jika kesabaran hilang, maka seluruh permasalahan akan rusak." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
83. "Jika kamu mampu bersabar sebentar pada saat dirimu marah, maka hal itu dapat menghindarkanmu dari ribuan penyesalan di masa yang akan datang." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
84. "Pergunjingan adalah puncak kemampuan orang-orang yang lemah." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
85. "Selemah-lemah manusia ialah orang yang tak mau mencari sahabat dan orang yang lebih lemah dari itu ialah orang yang menyia-nyiakan sahabat yang telah dicari." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
86. "Jadilah orang yang dermawan, tapi jangan menjadi pemboros. Jadilah orang yang hidup sederhana, tetapi jangan menjadi orang yang kikir." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
87. "Balas dendam terbaik adalah menjadikan dirimu lebih baik." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
88. "Ya Allah, saat aku kehilangan harapan dan rencana, tolong ingatkan aku bahwa cinta-Mu jauh lebih besar daripada kekecewaanku, dan rencana yang Engkau siapkan untuk hidupku jauh lebih baik daripada impianku." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
89. "Selama kedudukan Anda baik, kekurangan Anda tertutup." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet
90. "Janganlah engkau mengucapkan perkataan yang engkau sendiri tak suka mendengarnya jika orang lain mengucapkannya kepadamu." (Ali bin Abi Thalib) Click to tweet