13 Kata-Kata Bijak HR. Muslim

13 Kata-Kata Bijak HR. Muslim

1. "Dunia adalah perhiasan, dan sebaik-baik perhiasan dunia adalah istri yang sholehah." (HR. Muslim) Click to tweet

 

Dunia adalah perhiasan, dan sebaik-baik perhiasan dunia adalah istri yang sholehah. (HR. Muslim)

2. "Barangsiapa datang kepada tukang ramal kemudian menanyakan sesuatu dan dia memercayainya, maka tidak diterima salatnya selama empat puluh hari." (HR. Muslim) Click to tweet

 

Barangsiapa datang kepada tukang ramal kemudian menanyakan sesuatu dan dia memercayainya, maka tidak diterima salatnya selama empat puluh hari. (HR. Muslim)

3. "Janganlah seorang laki-laki beriman membenci seorang perempuan beriman. Kalaulah ada sikap yang ia tidak sukai dari perempuan tersebut, (mesti) ada pula sikap lain dari perempuan tersebut yang ia sukai." (HR. Muslim) Click to tweet

 

Janganlah seorang laki-laki beriman membenci seorang perempuan beriman. Kalaulah ada sikap yang ia tidak sukai dari perempuan tersebut, (mesti) ada pula sikap lain dari perempuan tersebut yang ia sukai. (HR. Muslim)

4. "Siapa yang menempuh jalan untuk mencari ilmu, maka Allah akan mudahkan baginya jalan menuju surga." (HR. Muslim) Click to tweet

 

Siapa yang menempuh jalan untuk mencari ilmu, maka Allah akan mudahkan baginya jalan menuju surga. (HR. Muslim)

5. "Cinta yang terjadi karena Allah tidak akan pernah berakhir." (HR. Muslim) Click to tweet

 

Cinta yang terjadi karena Allah tidak akan pernah berakhir. (HR. Muslim)

6. "Engkau beribadah kepada Allah seakan-akan engkau melihat-Nya. Jika engkau tidak melihat-Nya, sesungguhnya dia pasti melihatmu." (HR. Muslim) Click to tweet

 

Engkau beribadah kepada Allah seakan-akan engkau melihat-Nya. Jika engkau tidak melihat-Nya, sesungguhnya dia pasti melihatmu. (HR. Muslim)

7. "Semua amal anak adam dilipatgandakan 10 kali lipat hingga 700 kali atau sesuai yang Allah kehendaki." (HR. Muslim) Click to tweet

 

Semua amal anak adam dilipatgandakan 10 kali lipat hingga 700 kali atau sesuai yang Allah kehendaki. (HR. Muslim)

8. "Aku berlindung dengan rida-Mu dari murka-Mu, aku berlindung dengan ampunan-Mu dari siksa-Mu, dan aku berlindung kepada-Mu dari jauh dengan-Mu." (HR. Muslim) Click to tweet

 

Aku berlindung dengan rida-Mu dari murka-Mu, aku berlindung dengan ampunan-Mu dari siksa-Mu, dan aku berlindung kepada-Mu dari jauh dengan-Mu. (HR. Muslim)

9. "Sesungguhnya di malam hari, ada saat seorang muslim meminta kebaikan dunia dan akhirat, pasti Allah memberinya. Itu berlangsung setiap malam." (HR. Muslim) Click to tweet

 

Sesungguhnya di malam hari, ada saat seorang muslim meminta kebaikan dunia dan akhirat, pasti Allah memberinya. Itu berlangsung setiap malam. (HR. Muslim)

10. "Bersemangatlah atas hal-hal yang bermanfaat bagimu. Minta tolonglah pada Allah, jangan engkau lemah." (HR. Muslim) Click to tweet

 

Bersemangatlah atas hal-hal yang bermanfaat bagimu. Minta tolonglah pada Allah, jangan engkau lemah. (HR. Muslim)

11. "Hendaklah Engkau bersemangat terhadap apa yang bermanfaat bagimu, mohonlah pertolongan kepada Allah, dan janganlah Engkau lemah. Jika ada sesuatu menimpamu, maka janganlah Engkau mengatakan, Seandainya aku melakukan, niscaya terjadi ini dan itu. Tetapi katakanlah, Ini adalah takdir Allah, dan apa yang Dia kehendaki, Dia lakukan. Sesungguhnya kata seandainya akan membuka perbuatan syaitan." (HR. Muslim) Click to tweet

 

Hendaklah Engkau bersemangat terhadap apa yang bermanfaat bagimu, mohonlah pertolongan kepada Allah, dan janganlah Engkau lemah. Jika ada sesuatu menimpamu, maka janganlah Engkau mengatakan, Seandainya aku melakukan, niscaya terjadi ini dan itu. Tetapi katakanlah, Ini adalah takdir Allah, dan apa yang Dia kehendaki, Dia lakukan. Sesungguhnya kata seandainya akan membuka perbuatan syaitan. (HR. Muslim)

12. "Allah tidak melihat bentuk rupa dan harta benda kalian, tapi dia melihat hati dan amal kalian." (HR. Muslim) Click to tweet

 

Allah tidak melihat bentuk rupa dan harta benda kalian, tapi dia melihat hati dan amal kalian. (HR. Muslim)

13. "Bertaqwalah kepada Allah dalam perkara perempuan-perempuan itu, sesungguhnya kalian telah mengambil mereka dengan amanah Allah, dan halal bagi kalian kemaluan mereka dengan kalimat Allah." (HR. Muslim) Click to tweet

 

Bertaqwalah kepada Allah dalam perkara perempuan-perempuan itu, sesungguhnya kalian telah mengambil mereka dengan amanah Allah, dan halal bagi kalian kemaluan mereka dengan kalimat Allah. (HR. Muslim)

Load comments